Cara install Remix Os di Windows 7
Cara Install Remix Os di windows 7
kali admin akan share bagaimana cara install software Remix Os di windows 7 :
kali admin akan share bagaimana cara install software Remix Os di windows 7 :
- Kalian download dulu softwarenya disini
- Setelah kalian download , maka extrack hasil downloadan tadi.
- Kemudian kalian jalankan file eksekusinya.
- Klik tombol browser untuk memasukkan file .iso yang dibutuhkan oleh system.
- Kemudian kalian cari file .iso yang kalian extrack tadi, kemudian klik OPEN.
- Yang terakhir, yaitu menentukan lokasi Penyimpanan dan kemudian klik OK makan proses instalasi akan di mulai. Proses instalasi ini hanya memerlukan waktu beberapa menit.
- Jika sudah selesai proses instalasinya kalian klik tombol Reboot Sekarang .
Proses Booting
Pada saat komputer kalian booting kembali, kalian akan mendapatkan dua penawaran yaitu Windows 7 dan Remix Os . Penawaran ini akan terus muncul ketika kalian akan me-restart atau menghidupkan laptop/pc kalian. Karena kita mau Booting ke android kita pilih Remix Os kemudian ENTER.
Tunggu beberapa saat sampai proses booting selesai, sampai muncul logo Remix Os seperti gambar dibawah ini.
Kemudian system akan meminta kalian untuk memilih jenis bahasa dan persetujuan system operasi. Klik Next dan juga Klik Next untuk kedua kalinya untuk melanjutkan proses ke berikutnya.
Proses berikutnya yaitu system akan mengarah ke Wifi kalau kita ada di jangkauan Wifi maka kita akan diminta untuk memasukkan kata sandi dan setelah itu proses instalasi sepenuhnya selesai.
Setelah proses konfigurasinya selesai semua maka kalian akan masuk ke tampilan Remix Os, Seperti gambar dibawah ini.
Setelah proses konfigurasinya selesai semua maka kalian akan masuk ke tampilan Remix Os, Seperti gambar dibawah ini.
Selamat Software Remix Os telah terinstall di laptop/pc anda , mungkin hanya ini tutorial dari admin dan jangan lupa terus pantengin blog saya setiap hari. Sekian Terima kasih.
0 Response to "Cara install Remix Os di Windows 7 "
Post a Comment